Kentang Organik
Posted by Labels: budidaya tanaman organik, kentang organik, Konsumen Masih Sulit Jangkau Sayur Organik, organik, pertanian organik, pupuk organik, Pupuk Organik NPK Plus Daunic
Kabanjahe. Budidaya kentang di Simpang Empat Kabupaten Karo Sumut, menggunakan
100 % pupuk organik yaitu Pupuk Organik NPK Plus Daunic. Tanaman kentang ini tanpa menggunakan pupuk lainnya mulai pengolahan tanah sampai panen kentang dan hasilnya
cukup memuaskan dimana produksi naik dari biasanya sekitar 40 %.
0 comments:
Posting Komentar